Dalam rangka HUT HASMA ke 32 thn ini, HASMA merayakan di 3 tempat, yaitu Korwil Jakarta, Korwil Madiun, Korwil Surabaya :
- KORWIL JAKARTA, 5 OKTOBER 13 Tempat di TMII Anjungan Jawa Timur Rimah adat Bangkalan, dihadiri kira2 40 anggota yg datang dari Serang, Cilegon, Tangerang, Bogor, Bandung dan Jakarta.
- KORWIL MADIUN, TGL 12 OKTOBER 13 bertempat di aula SMKN2 dg acara pemberian beasiswa
kpd 9 siswa/i SMKN2 dan 1 anak alumni serta pemberian motivasi unt siswa/i klas 3 oleh para alumni yg tlah berpengalaman didunia kerja maupun usaha
- KORWIL SURABAYA TGL 13 OKTOBER 13 bertempat disebuah resto dg acara syukuran dan serah terima Ketua Korwil yg lama (Hariyono, 77) kpd penggantinya (Endang Suhartati, 82)






Tidak ada komentar:
Posting Komentar